Investasi

Ingin Berinvestasi? Simak Tips Berinvestasi Emas di Bawah Ini!

Ingin Berinvestasi? Simak Tips Berinvestasi Emas di Bawah Ini!

Emas adalah jenis logam mulia yang tak lekang zaman, karena harga emas yang cenderung tinggi. Dengan alasan tersebut, maka sebagian masyarakat lebih memilih untuk berinvestasi emas dibandingkan dengan investasi lainnya. Namun ada tips berinvestasi emas yang patut diketahui sebelum melakukan berinvestasi emas dengan lebih jauh. Ada 2 jenis berinvestasi emas …

Baca Selanjutnya »

Cara Menabung 50 Juta dalam Setahun, Begini Tipsnya!

Cara Menabung 50 Juta dalam Setahun, Begini Tipsnya!

Cara menabung 50 juta dalam setahun mungkin membutuhkan beberapa komitmen dan strategi tertentu yang sebenarnya cukup sederhana. Pada dasarnya apapun yang diinginkan sebenarnya bisa tercapai jika memiliki kemauan yang kuat untuk mewujudkannya. Termasuk menghemat 50 juta dalam satu tahun. Dengan kedisiplinan, strategi dan komitmen, siapapun bisa mencapai target tersebut. Meski …

Baca Selanjutnya »

Cara Menghemat Uang Belanja Untuk Ibu Rumah Tangga

Cara Menghemat Uang Belanja Untuk Ibu Rumah Tangga

Mendapat peran sebagai ibu rumah tangga dituntut untuk berfikir bagaimana mengatur keperluan keluarga dengan baik. Seperti misalnya keperluan untuk memasak beserta uang untuk belanja bulanan. Pada masa sekarang ini banyak permasalahan kenaikan harga bahan makanan pokok seperti beras, minyak goreng dan berbagai bumbu dapur.  Untuk itu para ibu rumah tangga …

Baca Selanjutnya »

Ini Dia Investasi Saham Untuk Pemula Yang Wajib Dicoba!

Ini Dia Investasi Saham Untuk Pemula Yang Wajib Dicoba!

Saham adalah surat-surat berharga yang diperjualbelikan dalam pasar saham (bursa saham atau bursa efek). Istilah lain dari saham adalah efek. Berikut ini akan dijelaskan mengenai investasi saham bagi pemula, yang tentunya wajib dicoba. Pada umumnya, beberapa jenis investasi yang dikenal saat ini, diantaranya, investasi saham, investasi deposito, investasi emas dan …

Baca Selanjutnya »

Gaji dibawah UMK? Ini 6 Cara Menghemat Uang Gaji Kecil

Gaji dibawah UMK? Ini 6 Cara Menghemat Uang Gaji Kecil

Besar pasak daripada tiang. Peribahasa tersebut sudah sangat populer di telinga bahkan mungkin sejak sekolah dasar. Besarnya pengeluaran yang lebih tinggi dari pada gaji sebenarnya terletak pada bagaimana cara seseorang mengatur keuangan. Tentunya ada cara untuk mengakali hal tersebut, seperti dengan cara menghemat uang gaji kecil. Untuk gaji dibawah UMK …

Baca Selanjutnya »

Ragam dan Tujuan Investasi yang Baik untuk Diketahui Milenial

Salah satu tujuan investasi yang baik bagi pemula maupun mahir adalah memperoleh keuntungan setinggi mungkin dari modal sekecil mungkin. Terdapat dua jenis investasi, diantaranya aktiva riil dan aktiva finansial. Untuk aktiva riil adalah kepemilikan orang terhadap beberapa hal secara nampak. Sementara itu untuk aktiva finansial adalah segala sesuatu tidak terlihat, …

Baca Selanjutnya »

Tips Menabung Di Bank agar Mudah dan Bersemangat

Tips Menabung Di Bank agar Mudah dan Bersemangat

Tips menabung di Bank agar lebih cepat dan nyaman sangat mudah. Paling terpenting nasabah memiliki semangat dan motivasi tinggi untuk terus menabung dengan rutin setiap hari atau sesuai target waktu yang telah disepakati sebelumnya. Nah, bagi yang belum mengetahui tips atau kiat-kiat tersebut silahkan disimak list berikut. Isinya tentang teknik …

Baca Selanjutnya »

Prosedur Pelunasan Kredit Bank yang Perlu Dipahami Nasabah

Prosedur Pelunasan Kredit Bank yang Perlu Dipahami Nasabah

Bagi sebagian orang hutang kredit di Bank adalah solusi untuk mengatasi masalah finansial dan ekonomi termasuk untuk mendapatkan modal usaha. Oleh karena hal tersebut, prosedur pelunasan kredit Bank perlu diketahui oleh para nasabah minimal sebelum mulai melakukan peminjaman. Nah, bagi nasabah yang kadung meminjam dan sudah waktunya pelunasan tetapi masih …

Baca Selanjutnya »